Whedey Ampalor
Diberdayakan oleh Blogger.

Senin, 04 Februari 2013

Cara menghapus dan menghilangkan link aktif di komentar


Cara menghapus dan menghilangkan link aktif di komentar secara otomatis - Mungkin kita akan merasa kesal misalnya ada yang memasukan link aktif di kotak komentar, padahal sudah jelas kalau mbah google sangat tidak menyukai hal seperti itu karna akan di anggap sebagai spam. diblogger sendiri sebenarnya sudah menyediakan fitur moderasi untuk mencegah adanya link aktif di bagian komentar,
namun tidak ada salahnya jika kita mencoba beberapa cara di bawah ini untuk menghapus dan mencegah link aktif yang sering di lakukan Blog-blog/Web Sampah yang hanya ingin mendapatkan backlink secara gratis tanpa memperdulikan kesehatan blog lain. yang terkadang dapat menyebabkan broken link di blog
Cara menghapus dan menghilangkan link aktif di komentar 1

Ok untuk cara pertama yang bisa kalian cobain adalah
  • Buka Template > cari ]]></b:skin> gunakan Ctrl+F untuk memudahkan pencarian lalu copy kode di bawah ini selanjutnya pastekan di Atas ]]></b:skin>
#comments p a {
display: none !important; }
 
Cara ini untuk menghapus Link aktif secara otomatis di kotak komentar

  • Cara Kedua Cari ]]></b:skin> Lalu copy kode di bawah ini lalu Pastekan di bawah ]]></b:skin>

<script src='https://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.7.2/jquery.min.js' type='text/javascript'/>

<script type='text/javascript'>
    //<![CDATA[
    $(function() {
    $('#comments p').find('a').contents().unwrap();
    });
    //]]>
    </script>
Cara ini untuk meng Nonaktifkan link aktif menjadi tidak aktif lagi, yang tertinggal hanya kata-katanya nya saja.
  • Cara Ketiga Cari ]]></b:skin> Lalu Copy kode di bawah ini lalu Paste kan di bawah code ]]></b:skin>
<script src='https://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.7.2/jquery.min.js' type='text/javascript'/>

  <script type='text/javascript'> jQuery(document).ready(function(){ jQuery("#comments p a").attr("href", "http://eflianda.blogspot.com"); }); </script>

Ganti http://eflianda.blogspot.com dengan URL kalian, maka seandainya ada yang memasukan link aktif akan di arahkan ke blog kalian.

  • Keempat dan ini cara yang terakhir yang menurut aku sangat lah keren karna kita dapat mengalihkan link aktif tersebut menjadi kata-kata yang kita inginkan
Cari ]]></b:skin> Copy kode di bawah ini lalu pastekan di bawah ]]></b:skin>

<script src='https://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.7.2/jquery.min.js' type='text/javascript'/>

<script type='text/javascript'>
jQuery(document).ready(function(){
 jQuery("#comments p").find("a").replaceWith("<span>Warning : Blogger Sampah Sepertimu di Larang Memasukan Link Aktif di blog Eflianda BlogzZz!</span>");
});
</script>
 Silahkan ganti kata kata tersebut dengan kata-kata yang kalian inginkan

Bagitu lah Cara menghapus dan menghilangkan link aktif di komentar secara Otomatis,
Sebenarnya kalau pun ingin mendapatkan backlink gunakan saja Name/URL sudah cukup tanpa memasukan link aktif, jadi kita tidak merugikan orang lain, dan Semoga cara di atas dapat bermanfaat bagi kita semua.
Terima Kasih.

Read more: Cara menghapus dan menghilangkan link aktif di komentar - Eflianda blogzZz http://eflianda.blogspot.com/2012/12/cara-menghapus-dan-menghilangkan-link.html#ixzz2K0EqTXjO

Ditulis Oleh : Unknown // 07.18
Kategori:

0 komentar:

Posting Komentar

 

Blogger news

Blogroll

About